HUT ke-71, Bupati Gusnan Launching 4 Program Cinta BS

Bengkulu Selatan, sentralnews.com- Usai menjadi inspektur upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-71 Kabupaten Bengkulu Selatan, Senin (9/3) Bupati Bengkulu Selatan Gusnan Mulyadi melaunching empat program yang ada dalam program Cinta Bengkulu Selatan (BS) di Lapangan Sekundang.

Empat program yang dilaunching yakni Jemput Sakit Pulang Sehat (JSPS), Tim Reaksi Cepat Orang Dengan Gangguan Jiwa (TRC-ODGJ), Ambulance Alternatif, Bengkulu Selatan Kota Hafiz dan Gerakan Daerah Bersih, Indah dan Rapi (Garda Bersinar).

Program Jemput Sakit Pulang Sehat (JSPS) lahir dari keinginan pemerintah daerah untuk hadir melayani masyarakat yang sakit, dengan menjemput langsung ke rumah pasien ke fasilitas kesehatan untuk mendapat perawatan dan mengantar kembali ke rumah, setelah pasien sehat. Program JSPS ini sebagai solusi bagi masyarakat yang memiliki keterbatasa fisik, keterbatasan biaya dan sarana prasarana.

Program Bengkulu Selatan Kota Hafiz, merupakan upaya pemerintah daerah untuk mewujudkan Kabupaten Bengkulu Selatan yanh lebih agamis. Melalui program ini, Pemerintah Daerah Bengkulu Selatan akan menerapkan peraturan berupa menetaplan syarat kenaikan kelas bagi siswa SD/SMP adalah kemampuan membaca Alquran, sesuai dengan tingkatannya.

Adapun Program Ambulance Alternatif adalah menjadikan seluruh mobil dinas sebagai Ambulance Alternatif yang bisa digunakan untuk membawa pasien dari/ke fasilitas kesehatan. Program ini juga untuk menumbuhkembangkan kesadaran Pegawai Negeri Sipil sebagai pelayan masyarakat.

Sedangkan Tim Reaksi Cepat Orang Dengan Gangguan Jiwa (TRC-ODGJ) pelayanan khusus terhadap masyarakat Bengkulu Selatan yang mengalami gangguan jiwa untuk mendapatkan layanan kesehatan di Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Bengkulu.

Sementara Program Garda Bersinar merupakan langkah untuk merupakan upaya bersama masyarakat akan kepedulian bersama menjaga kebersihan lingkungan.

Launching Program CINTA BS ini ditandai dengan penyerahan Buku Iqro kepada pelajar SD dan SMP, Penyerahan Buku Tabungan Bank Sampah kepada Pelajar SD, SMP dan SMA, Pemasangan Rompi kepada Petugas JSPS dan Tim Reaksi Cepat ODGJ serta penempelan stiker Ambulance Alternatif pada mobil dinas di lingkungan Pemerintah Kabupaten Bengkulu Selatan.

Dalam arahannya, Bupati Bengkulu Selatan di hadapan peserta upacara menyampaikan beberapa capaian program yang telah direalisasikan sepertu Bantuan Buku Gratis dan seragam sekolah gratis melalui Bantuan Operasional Sekolah Daerah (BOSDa), Program Jamkesda dengan penerima bantuan BJPS Kesehatan sejumlah 42.178 orang dan pembangunan infrastruktur lainnya.

Bupati juga menyampaikan capaian penurunan angka kemiskinan di Kabupaten Bengkulu Selatan sebesar 3,47 persen. Dari angka kemiskinan sebesr 22,01 persen pada tahun 2016 turun menjadi 18,54 persen di tahun 2019.

“Terimakasih kepada seluruh pihak dan seluruh elemen masyarakat yang telah bersinergi dan membantu pemerintah daerah dalam membangun Kabupaten Bengkulu Selatan ini. Jangan terpecah belah, perkuat persatuan, jangan terpecah belah, satukan derap langkah kita, untuk bersama membangun Bengkulu Selatan,” mdemikian Gusnan Mulyadi. (TH/Prw)

 

14 COMMENTS

  1. You really make it seem really easy along with your presentation but I in finding this matter to be actually
    one thing that I think I might never understand. It sort
    of feels too complex and extremely huge for me. I am taking a look ahead
    in your next post, I will try to get the hold of it!

  2. Unquestionably imagine that that you said. Your favourite justification appeared to be on the internet the easiest thing to understand of.
    I say to you, I certainly get annoyed even as other folks think about concerns that they just
    do not recognize about. You managed to hit the nail upon the highest and outlined out the whole
    thing with no need side-effects , other people can take a signal.

    Will probably be back to get more. Thank you

  3. Aw, this was an extremely good post. Taking a few minutes and actual effort to create a good article… but what can I say… I hesitate a whole lot and never manage to get nearly anything done.

  4. Oh my goodness! Impressive article dude! Many thanks, However I am encountering troubles with your RSS. I don’t know why I cannot subscribe to it. Is there anybody getting similar RSS issues? Anyone who knows the solution can you kindly respond? Thanks.

  5. After looking at a handful of the articles on your website, I seriously appreciate your technique of blogging. I saved as a favorite it to my bookmark site list and will be checking back in the near future. Take a look at my website too and let me know your opinion.

  6. Good day! I just would like to offer you a huge thumbs up for the great info you have here on this post. I’ll be coming back to your website for more soon.

  7. Having read this I believed it was extremely enlightening. I appreciate you finding the time and energy to put this content together. I once again find myself personally spending a lot of time both reading and commenting. But so what, it was still worth it!

  8. I have to thank you for the efforts you’ve put in penning this website. I really hope to check out the same high-grade content by you later on as well. In truth, your creative writing abilities has motivated me to get my own website now 😉

  9. I was more than happy to discover this page. I wanted to thank you for ones time for this fantastic read!! I definitely liked every bit of it and i also have you saved to fav to see new information on your web site.

  10. An interesting discussion is worth comment. I do believe that you need to publish more on this subject matter, it might not be a taboo matter but typically people do not discuss these topics. To the next! Many thanks!

  11. I’m amazed, I have to admit. Seldom do I encounter a blog that’s both equally educative and engaging, and let me tell you, you have hit the nail on the head. The issue is something that not enough men and women are speaking intelligently about. Now i’m very happy I found this during my hunt for something relating to this.

  12. Having read this I thought it was very enlightening. I appreciate you finding the time and effort to put this content together. I once again find myself personally spending a lot of time both reading and leaving comments. But so what, it was still worthwhile!

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here